28 Sep, 2024

Apa Saja yang Perlu Diketahui Tentang Teknik Informatika?

Teknik Informatika – Pemilihan jurusan kuliah merupakan hal yang tidak bisa diremehkan. Selain menyesuaikan minat, bakat, dan biaya, seseorang juga perlu untuk mempertimbangkan aspek lainnya seperti lapangan pekerjaan atau jenjang karier. Memasuki era digital seperti sekarang ini, salah satu program studi yang semakin ramai peminat yaitu Teknik Informatika (TI). Hal ini terjadi karena kehidupan manusia […]

3 mins read

Informasi Lengkap Pendaftaran Seleksi Poltek SSN 2021

Seleksi Poltek SSN  – Di tahun 2021 ini, berbagai sekolah kedinasan akan kembali membuka penerimaan peserta didik baru. Salah satu di antaranya yaitu Politeknik Siber dan Sandi Negara atau Poltek SSN yang merupakan Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). Seleksi mahasiswa baru dilakukan untuk menyaring lulusan SMA/MA/SMK supaya bisa mendapat […]

5 mins read

Catat! Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2021 Akan Segera Dibuka

Sekolah kedinasan bisa juga disebut sebagai Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) atau Lembaga Pendidikan Kedinasan. Sekolah kedinasan merupakan institusi pendidikan tinggi yang berada dalam naungan suatu lembaga negara. Contohnya, Politeknik Keuangan Negara atau PKN STAN merupakan PTK yang berada di bawah Kementrian Keuangan (Kemenkeu) Republik Indonesia. Dibuatnya PTK yang diasuh oleh lembaga negara ini memiliki tujuan […]

3 mins read

Mengenal Lebih Jauh Tentang Kedokteran UGM

Kedokteran UGM – Universitas Gadjah Mada atau UGM masih menjadi incaran banyak masyarakat Indonesia untuk melanjutkan kuliah. Sebagai institusi pendidikan berbentuk universitas, terdapat berbagai program studi yang dibuka oleh UGM. Kampus yang terletak di Bulaksumur ini merupakan salah satu universitas yang membuka berbagai program studi dalam rumpun ilmu kedokteran. Berikut ini informasi mengenai Mengenal Lebih […]

5 mins read

Jangan Sampai Ketinggalan Informasi Seleksi POLTEKIP Ini!

Seleksi POLTEKIP – Pada tahun 2021 ini, rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) jalur sekolah kedinasan kembali dilaksanakan. Berbagai Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang berada dalam naungan lembaga pemerintah membuka pendaftaran calon taruna atau mahasiswa melalui Badan Kepegawaian Negara (BKN) yang dilakukan secara terintegrasi melalui laman https://dikdin.bkn.go.id/. Salah satu sekolah kedinasan yang membuka pendaftaran di […]

3 mins read

Syarat dan Tata Cara Pendaftaran Calon Taruna STIN

Pendaftaran STIN – Sekolah Tinggi Intelijen Negara atau STIN merupakan lembaga pendidikan kedinasan yang berada dalam naungan Badan Intelijen Nasional (BIN). Berdirinya STIN diprakarsai oleh Kepala BIN Jenderal TNI (Purn.) Prof. Dr. A.M. Hendropriyono pada tahun 2002. Kemudian, di tahun 2003, diresmikanlah IIN (Institut Intelijen Negara) yang kemudian namanya berubah menjadi STIN. Taruna STIN akan […]

4 mins read

STPN, Sekolah Kedinasan untuk Belajar Ilmu Pertanahan

STPN – Di Indonesia, terdapat satu perguruan tinggi yang memiliki fokus pada bidang agraria dan tata ruang yaitu Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional atau STPN. Perguruan Tinggi Kedinasan ini berada dalam naungan Kemetrian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (BPN). Pendirian sekolah kedinasan ini dilakukan untuk menghasilkan lulusan yang unggul dalam bidang ilmu agraria, pertanahan, dan […]

3 mins read

Persyaratan Pendaftaran Taruna dan Bintara AAU

Pendaftaran AAU – Akademi Angkatan Udara atau AAU merupakan institusi pendidikan untuk mencetak prajurit TNI Angkatan Udara Indonesia. Proses rekrutmen untuk taruna AAU sendiri terbuka untuk seluruh masyarakat Indonesia dan bagi yang lolos seleksi akan melaksanakan pendidikan intensif untuk menjadi Perwira TNI. Jika tertarik untuk menjadi bagian dari TNI AU, pendaftaran telah dibuka. Simak Persyaratan […]

4 mins read

Perhatikan IMT Anda Ketika Mendaftar Seleksi CPNS

Seleksi CPNS – Pegawai Negeri Sipil atau PNS merupakan salah satu pekerjaan yang menjadi incaran masyarakat Indonesia. Setiap kali ada desas-desus mengenai lowongannya, informasi terkait pendaftaran dan seleksi CPNS selalu dicari banyak orang. Tahun 2021 ini, rencananya seleksi CPNS akan dibuka kembali. Perkiraannya, informasi pendaftaran akan diumumkan pada Bulan Maret, sedangkan pendaftarannya sendiri berlangsung dari […]

3 mins read

Program Studi di Universitas Indonesia dengan Jumlah Pendaftar Tertinggi

Universitas Indonesia atau UI merupakan salah satu universitas terbaik di Indonesia. Reputasinya tidak hanya diakui secara nasional namun juga oleh lembaga internasional. Hal ini terbukti dari masuknya Universitas Indonesia dalam berbagai daftar 1.000 universitas top dunia seperti QS World University Rankings. Kepopuleran UI tentunya berefek pada banyaknya masyarakat Indonesia yang ingin melanjutkan pendidikannya di kampus […]

4 mins read