23 Nov, 2024

Apa Keuntungan Kuliah di IUP UNAIR? Cari Tahu di Sini!

IUP UNAIR – Universitas Airlangga atau lebih akrab dikenal dengan Unair merupakan institusi pendidikan tinggi yang terletak di Surabaya, Jawa Timur. Kampus ini termasuk dari salah satu universitas kenamaan di Indonesia dan berada di peringkat 10 besar. Selain menawarkan kelas reguler, Unair juga membuka kesempatan lain yaitu melalui kelas internasional atau bisa disebut sebagai International […]

4 mins read

Apa Saja, Sih, Perbedaan PTN dan PTS?

Perbedaan PTN dan PTS – Saat memilih untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi, ada berbagai hal yang perlu dipertimbangkan. Pemilihan ini sangat penting karena akan berpengaruh tidak hanya saat menjalankan kuliah, namun juga prospek kehidupan ke depannya. Salah satu indikator yang perlu dipertimbangkan ketika memilih perguruan tinggi yaitu jenis kampusnya, Perguruan Tinggi Negeri […]

3 mins read

Jurusan Kuliah UNY dan Akreditasinya Lengkap

Jurusan Kuliah UNY – Universitas Negeri Yogyakarta atau UNY menyelenggarakan pendidikan untuk berbagai disiplin ilmu. Kampus yang terletak di Sleman ini membuka jurusan baik untuk rumpun Soshum maupun Saintek. Selain itu, kampus ini juga memiliki jurusan kuliah pendidikan dan non pendidikan. Saat memilih jurusan kuliah, selain ilmu yang dipelajari, kualitas dari kampus dan program yang […]

4 mins read

IUP Medicine UGM: Partner, Biaya, dan Seleksinya

IUP Medicine UGM – Universitas Gadjah Mada menyediakan perkuliahan dengan berbagai sistem salah satunya yaitu kelas internasional atau International Undergraduate Program (IUP). Program ini dibuka sebagai salah satu cara bagi mahasiswa untuk bisa mendapatkan pendidikan dengan standar internasional. Tentunya, pelaksanaan pendidikan di kelas internasional menggunakan cara dan sistem yang berbeda dari program reguler. Mahasiswa di […]

4 mins read

Daftar Program Studi IPB dengan Persaingan Terketat

Program Studi IPB – Institut Pertanian Bandung atau biasa disingkat sebagai IPB merupakan salah satu perguruan tinggi terkemuka di Indonesia. Sesuai dengan namanya, institusi ini berfokus pada ilmu pertanian meskipun terdapat program studi lain yang di luar rumpun tersebut. Kampus yang terletak di Bogor, Jawa Barat ini memiliki 9 fakultas dan 1 sekolah bisnis. Masing-masing […]

4 mins read

Daftar Prodi Terketat UGM Melalui Jalur Ujian Mandiri

Prodi Terketat UGM – Universitas Gadjah Mada atau UGM telah melaksanakan seleksi calon mahasiswa baru di tahun 2021. Kampus yang terletak di Yogyakarta ini membuka penerimaan melalui jalur seleksi nasional dan jalur seleksi mandiri. Calon mahasiswa yang belum lolos seleksi nasional, bisa mencoba kembali untuk mendaftar melalui seleksi mandiri. Seleksi ini dilakukan dengan memperhitungkan skor […]

3 mins read

Berbagai Jurusan Kelas Internasional IPB

Kelas Internasional IPB – Institut Pertanian Bogor atau IPB merupakan salah satu kampus terbaik di Indonesia. Sesuai dengan namanya, perguruan tinggi yang berada di Jawa Barat ini berfokus pada ilmu alam terutama pertanian. Meskipun begitu, telah dibuka banyak program studi lain seperti Bisnis sehingga IPB melakukan rebranding menjadi IPB University. Mulai tahun 2018, IPB membuka […]

4 mins read

Kedokteran UI: Sejarah, Pendidikan, Biaya, dan Jalur Masuk

Kedokteran UI – Kedokteran merupakan salah satu program tertua di Universitas Indonesia. Fakultas yang menaunginya, yaitu Fakultas Kedokteran UI juga merupakan sekolah kedokteran pertama di Indonesia. Usianya kini sudah hampir satu abad. Sebagai salah satu pelopor pendidikan dokter di Indonesia, kualitas kedokteran UI sudah diakui secara nasional maupun internasional. Hal ini dibuktikan dengan masuknya FK […]

4 mins read

Persiapan untuk Masuk IUP Medicine UGM

IUP Medicine UGM – International Undergraduate Program (IUP) Kedokteran di UGM merupakan salah satu program studi yang peminatnya terbilang cukup tinggi. Hal ini dikarenakan berbagai keuntungan yang didapat jika tergabung dalam kelas IUP. Selain mendapatkan ilmu tentang kedokteran, mahasiswa yang tergabung dalam kelas IUP juga akan mendapat kesempatan untuk melangsungkan pendidikan di universitas partner UGM […]

4 mins read

50 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi Webometrics

Perguruan Tinggi Terbaik – Ada banyak perguruan tinggi yang berdiri di Indonesia. Lembaga pendidikan tingkat lanjut ini ada yang berbentuk universitas, akademi, institusi, politeknik, dan lain sebagainya. Di antara kampus-kampus tersebut tentunya ada yang memiliki kualitas terbaik sehingga banyak diminati oleh masyarakat Indonesia. Salah satu lembaga yang menyediakan pemeringkatan perguruan tinggi yaitu Webometrics Ranking of […]

2 mins read